Kamis, 28 Februari 2019

Cara menginstal voip 3cx V12

Konfigurasi IP PBX Server Dengan Windows dan 3CX Phone System

SMK N 1 SENTANI

 

3CX Phone System adalah sebuah software IP PBX yang dapat menggantikan perangkat fisik PBX / PABX. IP PBX dari 3CX ini telah didevelop khusus untuk sistem operasi Windows dan berprotokol standar SIP, sehingga akan lebih mudah dimanage dan tentunya akan cocok dengan segala jenis SIP Phone, softphone maupun IP Phone.
3CX Phone System, selain berbasis Windows, 3CX juga memberikan paket teknologi komunikasi yang lengkap dengan menyertakan voice mail, fax, email dan status kehadiran/online user dan juga Video Call.
Masing-masing user juga dapat mengkonfigurasi pengaturan extensinya masing-masing melalui web-based user portal, yang tentunya dapat diakses dari mana saja tanpa bantuan IT Staff. di antaranya fitur-fitur seperti Call Forwarding dan Caller ID.
Dengan konsol web-based, administrator pun dapat dengan mudah membuat extensi-extensi baru dan mengubah pengaturan IP PBX. Dan karena 3CX Phone System adalah aplikasi Windows, tentunya akan sangat mudah dimonitor dan dikontrol. Anda dapat meingstall 3CX pada sebuah server yang sudah ada, atau bisa divirtualisasikan dan tidak memerlukan perangkat , tenaga dan biaya manajemen tambahan.

Pada kali ini kita akan membangun sebuah Ip PBX Server dengan windows 7 dan 3CX phone System menggunakan sebuah PC sebagai server dan beberapa smartphone Android yang digunakan sebagai client nantinya. Blog sebelumnya, telah dipelajari bagaimana menelpon menggunakan server VoIP dengan menggunakan X-Lite. Untuk pembahasan sekarang akan diberikan bagaimana tahapan - tahapan dalam konfigurasi 3CX.
Langkah pertama yaitu :
Pastikan aplikasi 3cx ini tidak ter-install pada PC pembaca. Jika ada Uninstall lagi dan jika sudah install kembali softfare tersebut.
Lalu, pastikan juga vmware pada PC  sudah terinstall karna software 3CX ini membutuhkan software tersebut. Jika tidak ada, maka pada aplikasi 3CX akan otomatis meng-upgrade vmware tersebut disaat kita install dan pembaca tunggu untuk beberapa menit saja.
Jika proses peng-i nstallan sudah selesai, maka akan keluar tampilan ini :



smk n 1 sentani

Artinya kita akan melakukan proses setting pada 3CX. Pilih bahasa “English” agar memudahkan kita dalam proses konfigurasi, pilihan bahasa Indonesia pada 3CX tidak ada, makanya tinggal pilihan bahasa “English” apa boleh buat -_- dan Next pada lingkaran merah yang saya kasih tanda.

Lalu kita akan di suruh menentukan IP Local. Pada Contoh ini saya gunakan IP 192.168.43.51 " yaitu IP yang didapat dari tethering Smartphone yang digunakan". Silahkan masukan Local IP address anda. Local IP address dapat dilihat dari ipconfig menggunakan menu commond prompt. Lihatlah IP pada detail wireless. Tethering Smartphone ini tujuannya untuk membagi jaringan data kita ke 2 PC yang lain agar nantinya ke tiga perangkat ini dapat terhubung lalu klik Next.

Selanjutnya tampilan permintaan untuk menentukan IP Public. Pada kali ini, kita tidak mengguanakan Ip public karena hanya akan membuat jaringan Local. Klik Next.

smk n 1 sentani

Jika IP PBX server baru pertama kita buat, maka pilih Create New PBX. Atau kita juga dapat menggunakan fitur restore dari hasil backup jika kita sudah memiliki file backup dari IP PBX server sebelumnya. Lalu klik Next.

smk n 1 sentani

Selanjutnya menentukan jumlah digit extention. Terdapat 4 pilihan jumlah digit nomor extension yang bisa anda gunakan. Pada konfigurasi ini saya memilih 3 digit. Jika 3 digit, rentang extention nya dari 100 sampai 999. Pembaca dapat memilih berapa digit yang diinginkan dan klik Next.

smk n 1 sentani

Selanjutnya kita menentukan SMTP Server untuk penggunaan voice mail. Lalu klik Next.
Tampilan di bawah ini merupakan Administator Login, disini kita akan memasukan Username serta Password sesuai yang di inginkan, pada kali saya memasukan Username “Admin” dan password “admin” agar dapat diingat.
smk n 1 sentani

Tahap selanjutnya melakukan settingan pada menu Phone Setting. Menu ini berfungsi untuk konfigurasi Telpon. Pembaca dapat mengatur nomor extension, area, serta beberapa hal penting dalam konfigurasi telpon.

smk n 1 sentani

Pembaca dapat menambahkan 2 User lagi seperti pada gambar di atas, saya menambahkan 2 User lagi dengan nomor Extention 101 dan 103.Jika sudah klik Add, dan masuk ke tahapan selanjutnya.
Selanjutnya menentukan negara dan dialing kode. pilih indonesia, lalu klik Next

smk n 1 sentani


Selanjutnya menetukan nomor extension Operator, pada kali ini kita gunakan extension 100. lalu klik Next

smk n 1 sentani

Pada Allowed Countries pilih Asia and the Midlde East dan klik Next

smk n 1 sentani

Untuk menu VoIP Provider, pilih skip saja.

smk n 1 sentani

          Dan akan muncul tampilan di bawah ini. Tunggu sebentar, karna dalam proses create configuration database dan proses penyimpanan konfiurasi kita tadi.

smk n 1 sentani

smk n 1 sentani

Jika sudah maka klik Next pada tampilan di atas ini dan klik Finish

smk n 1 sentani

Proses setting pada 3CX sudah selesai dan secara otomatis 3CX akan secara otomatis mengarahkan ke alamat untuk login pada 3CX.


Masukan username yang kita buat tadi “Admin” dan password “admin” dan klik login. Maka akan keluar tampilan 3CX seperti di bawah ini :
smk n 1 sentani


Tanda merah yang saya kasih menandakan bahwa setiap Client belum di konfigurasi maka tugas kita sekarang adalah melakukan konfigurasi pada tiap – tiap PC dan Smartphone.
Pilih account setting pada PC yang sudah ter-install 3CX dan lakukan setting seperti di bawah ini :
smk n 1 sentani

Lakukan konfigurasi di atas pada PC yang satu lagi dan pada Smartphone.

smk n 1 sentani

Jika sudah pembaca dapat membuktikan pada Aplikasi tersebut, seperti tanda merah pada gambar di bawah. “On Hook” ini menandakan bahwa perangkat sudah aktif dan dalam keadaan standby jika ada panggilan maka akan berubah menjadi “Of Hook”.

smk n 1 sentani

          Dan pada tampilan 3CX :

smk n 1 sentani

Maka dengan sudah aktifnya ke 3 client ini maka kita sudah dapat melakukan panggilan. Pada gambar ini, saya melakukan panggilan ke Extention 100 memakai Extention 101

smk n 1 sentani

Kita juga bisa melihat pada Extention Status, bahwa ada panggilan yang masuk

smk n 1 sentani

          Kita juga dapat melakukan panggilan conference, panggilan ini dapat di lakukan dengan banyak client. Seperti pada gambar di bawah ini 

smk n 1 sentani

Jadi, 3XC Phone System merupakan teknologi yang memudahkan pengguna dalam hal menukar informasi suara dengan menggunakan internet. Hal ini dianggap lebih baik dibandingkan teknologi sebelumnya, yaitu PBX yang memerlukan banyak kabel agar saling terhubung. Pada percobaan sebelumnya kita sudah belajar menggunakan X-lite, tapi bagi saya menyarankan menggunakan 3CX karna konfigurasi yang lebih mudah serta jarang terjadi error. Apalagi konfigurasi nya pada OS Windows membuat kita lebih mudah untuk melakukan konfigurasi ketimbang dengan Ubuntu.
Read More

Rabu, 16 Januari 2019

Apa itu Debian dan Serjarah Singkat Linux Debian

Hey, kawan. Hari ini saya akan membahas apa itu debian dan sejarah singkat linux debian

Apa itu Debian

smk n1 sentani 

Debian adalah sistem operasi komputer yang tersusun dari paket-paket perangkat lunak yang dirilis sebagai perangkat lunak bebas dan terbuka dengan lisensi mayoritas GNU General Public License dan lisensi perangkat lunak bebas lainnya. 

Debian GNU/Linux memuat perkakas sistem operasi GNU dan kernel Linux merupakan distribusi Linux yang populer dan berpengaruh.


Debian didistribusikan dengan akses ke repositori dengan ribuan paket perangkat lunak yang siap untuk instalasi dan digunakan.

Debian terkenal dengan sikap tegas pada filosofi dari Unix dan perangkat lunak bebas. 
Debian dapat digunakan pada beragam perangkat keras, mulai dari komputer jinjing dan desktop hingga telepon dan server. 

Debian fokus pada kestabilan dan keamanan. Debian banyak digunakan sebagai basis dari banyak distribusi GNU/Linux lainnya. 

Sistem operasi Debian merupakan gabungan dari perangkat lunak yang dikembangkan dengan lisensi GNU, dan utamanya menggunakan kernel Linux, sehingga populer dengan nama Debian GNU/Linux.

Sistem operasi Debian yang menggunakan kernel Linux merupakan salah satu distro Linux yang populer dengan kestabilannya. 

Dengan memperhitungkan distro berbasis Debian, seperti Ubuntu, Xubuntu, Knoppix, Mint, dan sebagainya, maka Debian merupakan distro Linux yang paling banyak digunakan di dunia.

Referensi : http://id.wikipedia.org/wiki/Debian


Serjarah Singkat Linux Debian

Debian pertama kali diperkenalkan oleh Ian Murdock, seorang mahasiswa dari Universitas Purdue, Amerika Serikat, pada tanggal 16 Agustus 1993. 

Nama Debian berasal dari kombinasi nama Ian dengan mantan-kekasihnya Debra Lynn: Deb dan Ian.

Pada awalnya, Ian memulainya dengan memodifikasi distribusi SLS (Softlanding Linux System). 

Namun, ia tidak puas dengan SLS yang telah dimodifikasi olehnya sehingga ia berpend
pada awalnya dan merilis versi 0.9x pada tahun 1994 dan 1995. 

Pengalihan arsitektur ke selain i386 dimulai pada tahun 1995. Versi 1.x dimulai tahun 1996.
Ditahun 1996, Bruce Perens menggantikan Ian Murdoch sebagai Pemimpin Proyek.

Dalam tahun yang sama pengembang debian Ean Schuessler, berinisiatif untuk membentuk Debian Social Contract dan Debian Free Software Guidelines, memberikan standar dasar komitmen untuk pengembangan distribusi debian. 

Dia juga membentuk organisasi “Software in Public Interest” untuk menaungi debian secara legal dan hukum.

Di akhir tahun 2000, proyek debian melakukan perubahan dalam archive dan managemen rilis. Serta pada tahun yang sama para pengembang memulai konferensi dan workshop tahunan “debconf”.

Di April 8, 2007, Debian GNU/Linux 4.0 dirilis dengan nama kode “Etch”. Rilis versi terbaru Debian, 2014, diberi nama kode “Wheezy”. 

deb adalah perpanjangan dari paket perangkat lunak Debian format dan nama yang paling sering digunakan untuk paket-paket binari seperti itu.

Paket debian adalah standar Unix pada arsip yang mencakup dua gzip, tar bzipped atau lzmaed arsip: salah satu yang memegang kendali informasi dan lain yang berisi data. 

Program kanonik untuk menangani paket-paket tersebut adalah dpkg, paling sering melalui apt/aptitude.

Beberapa paket Debian inti tersedia sebagai udebs (“mikro deb”), dan biasanya hanya digunakan untuk bootstrap instalasi Linux Debian. 

Meskipun file tersebut menggunakan ekstensi nama file udeb, mereka mematuhi spesifikasi struktur yang sama seperti biasa deb. 

Namun, tidak seperti rekan-rekan mereka deb, hanya berisi paket-paket udeb fungsional penting file.

Secara khusus, file dokumentasi biasanya dihilangkan. udeb paket tidak dapat diinstal pada sistem Debian standar.

Paket debian juga digunakan dalam distribusi berbasis pada Debian, seperti Ubuntu dan lain-lain. 

Saat ini telah terdapat puluhan distribusi Linux yang berbasis kepada debian, salah satu yang paling menonjol dan menjadi fenomena adalah Ubuntu.

Referensi : http://id.wikipedia.org/wiki/Debian

Serjarah Singkat Linux Debian


smk n1 sentani
Debian pertama kali diperkenalkan oleh Ian Murdock, seorang mahasiswa dari Universitas Purdue, Amerika Serikat, pada tanggal 16 Agustus 1993. 


Nama Debian berasal dari kombinasi nama Ian dengan mantan-kekasihnya Debra Lynn: Deb dan Ian.


Pada awalnya, Ian memulainya dengan memodifikasi distribusi SLS (Softlanding Linux System). 


Namun, ia tidak puas dengan SLS yang telah dimodifikasi olehnya sehingga ia berpend
pada awalnya dan merilis versi 0.9x pada tahun 1994 dan 1995. 



Pengalihan arsitektur ke selain i386 dimulai pada tahun 1995. Versi 1.x dimulai tahun 1996.
Ditahun 1996, Bruce Perens menggantikan Ian Murdoch sebagai Pemimpin Proyek.



Dalam tahun yang sama pengembang debian Ean Schuessler, berinisiatif untuk membentuk Debian Social Contract dan Debian Free Software Guidelines, memberikan standar dasar komitmen untuk pengembangan distribusi debian. 


Dia juga membentuk organisasi “Software in Public Interest” untuk menaungi debian secara legal dan hukum.


Di akhir tahun 2000, proyek debian melakukan perubahan dalam archive dan managemen rilis. Serta pada tahun yang sama para pengembang memulai konferensi dan workshop tahunan “debconf”.


Di April 8, 2007, Debian GNU/Linux 4.0 dirilis dengan nama kode “Etch”. Rilis versi terbaru Debian, 2014, diberi nama kode “Wheezy”. 


deb adalah perpanjangan dari paket perangkat lunak Debian format dan nama yang paling sering digunakan untuk paket-paket binari seperti itu.


Paket debian adalah standar Unix pada arsip yang mencakup dua gzip, tar bzipped atau lzmaed arsip: salah satu yang memegang kendali informasi dan lain yang berisi data. 


Program kanonik untuk menangani paket-paket tersebut adalah dpkg, paling sering melalui apt/aptitude.


Beberapa paket Debian inti tersedia sebagai udebs (“mikro deb”), dan biasanya hanya digunakan untuk bootstrap instalasi Linux Debian. 


Meskipun file tersebut menggunakan ekstensi nama file udeb, mereka mematuhi spesifikasi struktur yang sama seperti biasa deb. 


Namun, tidak seperti rekan-rekan mereka deb, hanya berisi paket-paket udeb fungsional penting file.


Secara khusus, file dokumentasi biasanya dihilangkan. udeb paket tidak dapat diinstal pada sistem Debian standar.


Paket debian juga digunakan dalam distribusi berbasis pada Debian, seperti Ubuntu dan lain-lain. 


Saat ini telah terdapat puluhan distribusi Linux yang berbasis kepada debian, salah satu yang paling menonjol dan menjadi fenomena adalah Ubuntu.

Referensi : http://id.wikipedia.org/wiki/Debian


Thanks! Semoga Bermanfaat..


Read More

Persiapan Ujian Kompetensi Semester 4 "Administrasi Sistem Jaringan"(ASJ)








Persiapan Ujian Kompetensi Semester 4 "Administrasi Sistem Jaringan"


                              

Tahan 1 “Persiapan” :
  • 1 unit komputer
  • 2 buah lancard
  • Kabel (cross dan straight)
  • Ip address & subneting
Tahap 2 :
  • Install sistem operasi (server &client)
  • Konfigurasi IP address
  • Konfigurasi host name
  • Pembuatan kabel
  • Routing
Tahap 3 :
  • WEB server
  • SSH server
  • DHCP server
  • NTP server
Tahap 4 :
  • DNS Server
  • FTP Server
Tahap 5 :
  • WEB Mail
  • Email Server
Tahap 6 :
  • Froxy Server
  • Monitoring

 Tahap-tahap yang di perlukan untuk persiapan ujian kompetensi semester 4 "Administrasi Sistem Jaringan" 

Thanks!Semoga! Bermanfaat..
Read More

Jumat, 10 Agustus 2018

Masalah Yang Sering Terjadi Error Pada Papan Keyboard_Ketika Megetik Huruf Tertukar Menjadi Angka

Dimana ada masalah pasti ada solusinya.

     Syallom Sobat Sekalin, Kebanyakan dari kita megunakan laptop dalam
perkerjaan kita Sehari-hari.Na disi saya akan membagikan
cara mengatasi tombol huruf papan keyboard Laptop error atau tertukar
saat kita ketik huruf malah tertukar menjadi angka masalah ini hanya ada
pada Laptop yang masih normal atau tidak rusak hadwarenaya 
Contoh masalanya


  • U menjadi angka 4
  • I menjadi angka 5
  • J menjadi angka 1
  • K menjadi angka 2
  • L menjadi angka 3
  • O menjadi angka 6
  • P menjadi tanda * (bintang)                                                  
  • M menjadi angka 0 (nol).


Beriku ini solusinya.
1.Cara pertama kita bisa tekan tombol Fn + F11 secara bersamaan lalu di tes apa ka sudah normal atau belum.


T


2.Jika percobahan pertama belum brasil, coba kita cari tulisan NumLock di lebtop sobat, biasanya ada tulisan NumLK lalu sobat tekan bersamaan degan  Fn.



3.Jika belum berhasil juga coba tekan Fn + F11 + Shift bersamaan & tahan beberapa detik lalu. lepaskan.



          Semoga bermanfaat dan jika sobat megalami masala serupa jangan panik dulu dan jagan terburu-buru ke tukan servces,tapi coba atasi dulu sendiri degan cara diatas. jika sobat sudah tes langkah-langkah tapi belum bisa juga sebainya sobat cek terlebi daulu apakah hardware keyboard laptop sobat rusak atau tidak membawanya ke tukan servis. 
Thanks !! God Bless !!

warning : Maaf apa bila ada kesaman dan kesalan dalam megatur kata.






Read More